Cara Membangun Blog yang Sukses & Berkarisma Sehingga Dibanjiri Pengunjung
Bagaimana membuat blog yang menarik dan keren? Bagaimana membuat blog yang bisa menghasilkan uang? Bagaimana membuat blog yang baik dan benar? Bagaimana supaya blog dibanjiri pengunjung? Saya yakin itu pertanyaan para blogger.
Cara Membangun Blog yang Sukses & Berkarisma Sehingga Dibanjiri Pengunjung
Nah sebelum membahasnya pastikan anda tahu modal dasar blog yang sukses. Apa itu? Makanya baca ya gaes?
MODAL DASAR BLOG SUKSES
Sebagai blogger, saya yakin anda memimpikan blog anda kebanjiran traffic. Benar kan? Tapi, sebelum anda berani bermimpi mendapat traffic melimpah, apakah anda yakin content blog anda sudah mampu menarik pengunjung?
Kalau anda sendiri belum yakin content anda bisa “memperdaya” pengunjung, sebaiknya jangan banyak berharap dulu. Karena, sudah pasti tidak ada pengunjung yang mau mampir ke blog anda. Sederhananya begini, misal si Budi kemarin mengunjungi blog anda, dan ternyata ia tidak puas dengan content yang anda berikan. Apa yang akan Budi lakukan? Apakah ia akan mengunjungi blog anda lagi? Saya yakin 100% Budi kapok mengunjungi blog anda.
Ingat, pengunjung suka mendatangi sebuah blog hanya jika mereka mendapatkan “sesuatu” yang berharga. Nah, jika blog anda tidak memberikan yang pengunjung inginkan, mereka pasti langsung angkat kaki dan melupakan blog anda. Maka, yakinkan dulu apakah content anda sudah luar biasa.
Sama halnya dengan pengunjung restoran. Misal, hari minggu kemarin anda berlibur ke puncak. Di tengah perjalanan anda mampir di restoran A. Saat perut anda lapar, anda pasti membayangkan masakan yang nanti akan dihidangkan pasti lezat dan nikmat. Tapi, kenyataannya sebaliknya. Apa yang anda rasakan tidak seenak yang anda bayangkan. Justru tidak memuaskan selera lidah anda sama sekali. Nah, apa yang anda pikirkan?
Apakah jika lain kali anda pergi ke puncak, anda mau mampir ke restoran itu lagi? Saya jamin anda akan mengunjungi restoran yang lain saja. Sama seperti pengunjung internet. Mereka suka content yang praktis, cepat, berguna, dan tidak bertele-tele. Nah, tidak ada pengunjung yang mau buang waktu membaca content yang tidak penting. Content yang bagus adalah lagu wajib yang tidak bisa anda lepas dari blog anda. Jika anda ingin menghisap jutaan pembaca, anda harus membuat blog dengan content menarik yang berdaya pikat tinggi. Nah, bagaimana caranya?
Tenang, jangan terburu-buru... Sebelum anda mendapat traffic yang menggunung, anda perlu menerapkan rumus dasar Rahasia Blogging. Rumus ini yang akan membuat pengunjung biasa menjadi pengunjung setia. Sebaiknya anda penasaran. Karena anda tidak akan menjumpai rahasia ini di manapun kecuali di modul ini.
Rumus Strategic Blogging
Untuk membangun sebuah gedung, tentu kita perlu membuat pondasi terlebih dahulu. Jangankan gedung, rumah gubuk pun kita perlu pondasi. Nah, sama halnya dengan bangunan blog anda. Untuk menyangga limpahan pengunjung anda perlu formula agar blog anda mampu berdiri kokoh. Dan, anda cuma perlu menguasai jurus berikut ini...
Blogging sukses memerlukan dua tiang penyangga. Pertama, content yang menarik bahkan menghipnotis. Kedua, strategi pemasaran content. Keduanya harus anda kembangkan bersama-sama. Jika pincang salah satunya, maka niatan anda memiliki blog sukses akan gagal total.
Anggap saja content adalah barang dagangan anda. Nah, setelah memiliki barang dagangan tentu anda harus memasarkannya. Strategi pemasaran yang baik bisa mendatangkan pengunjung sebanyak yang anda mau.
Tidak bisa tidak, pemasaran menjadi ujung tombak semua bisnis. Termasuk bisnis blogging. Setelah anda berhasil menggiring mereka, anda harus mencari cara paling ampuh untuk memoles content anda agar pengunjung yang datang tidak kecewa. Sebab, setelah anda gencar memasarkan blog, saya yakin orang-orang menyimpan rasa penasaran dan segera ingin tahu seperti apa rupa blog anda. Anda harus membayar rasa penasaran mereka dengan content yang bagus.
Langkah praktisnya begini saja, setelah anda memilih topik blog, anda harus segera membuat artikel yang memikat dan perbanyak jaringan komunikasi (pemasaran).
Sebelum saya lanjutkan, mungkin anda bertanya... “Apakah artikel yang memikat adalah artikel yang membuat orang langsung beli produk kita?”
Saya jawab... bukan itu. Artikel memikat adalah artikel menarik yang membuat pembaca tersadar akan kharisma dan kredibilitas anda sebagai penulis/blogger/pebisnis. Yang membuat mereka percaya, apapun yang anda tulis layak untuk mereka ikuti. Bahkan seringkali anda tidak menyinggung sama sekali produk anda di setiap artikel yang anda tulis. Dan jika saatnya tiba anda bicara soal produk, mereka secara antusias akan membeli apapun yang anda tawarkan.
Dimanapun, yang namanya blog bagus pasti memiliki artikel yang juga bagus. Content adalah salah satu alasan kenapa orang-orang mau mengunjungi blog anda. Dan, anda memerlukan jaringan komunikasi untuk membawa orang-orang membaca konten anda. Percuma anda punya blog bagus tapi tidak ada pengunjung tahu. Sia-sia! Maka inilah pentingnya proses marketing dalam blogging. Kita harus memasarkan blog dan menyiarkannya ke seluruh penjuru web.
Semakin anda memperbanyak jaringan online, blog anda akan semakin populer. Semakin anda pintar berkomunikasi, semakin anda kebanjiran pengunjung. Ibarat anda memiliki supermarket. Sebelum grand opening anda pasti sudah memikirkan bagaimana caranya agar supermarket ini diketahui banyak orang. Bagaimana caranya memberi tahu seluruh dunia bahwa anda punya supermarket yang lengkap dan tempat yang nyaman untuk berbelanja sekeluarga. Nah, anda perlu mempermudah akses semua orang untuk mengunjungi anda.
Sayangnya, seringkali para blogger tidak bisa menerapkan strategi marketing yang ampuh untuk blog mereka. Kalaupun content yang dibuat sudah luar biasa bagus, blogger biasanya lemah dalam hal marketing. Ini tidak bisa anda sangkal, blogger itu umumnya bukan marketer handal. Nah, jika anda hanya mengandalkan content yang bagus, anda tidak akan bisa sukses. Mau tidak mau, anda bukan cuma jadi penulis yang berkualitas tapi juga harus merangkap sebagai marketer yang handal.
Itulah kenapa saya menempatkan content dan pemasaran sebagai satu rumusan yang tidak bisa dipisahkan. Dua pondasi ini yang menjadi konsep blogging sukses anda.
Strategic Blogging = Magnetic Content + Marketing Strategy
Lalu, bagaimana anda menerapkan konsep ini dalam blog anda? Apakah anda sudah mendapatkan gambaran yang jelas untuk membangun blog sukses dengan dua konsep sederhana ini? Saya yakin anda masih bingung dan bertanya-tanya, “Lalu apa yang harus saya lakukan sekarang?”
Sebelum anda melangkah lebih jauh, saya ingin anda pahami dulu pondasi content blog anda. Maksud saya agar content yang ada di blog anda setidaknya bisa menarik pengunjung baru setiap hari. Jadi, setiap saat selalu ada hal baru dan menantang yang anda sajikan untuk pengunjung. Dengan begitu, pengunjung setia anda tidak bosan dengan materi yang anda ulas.
Content adalah Pondasi Utama Blog yang Sukses
Bagaimana membuat blog yang menarik dan keren? Bagaimana membuat blog yang bisa menghasilkan uang? Bagaimana membuat blog yang baik dan benar? Bagaimana supaya blog dibanjiri pengunjung? Saya yakin itu pertanyaan para blogger. Jawabannya adalah konten.
Pondasi berarti dasar, landasan yang anda gunakan untuk menaruh bangunan blog anda. Tanpa adanya pondasi, anda tidak akan bisa memiliki sebuah blog. Nah, pondasi ini biasanya berupa content, dan content itu berupa artikel. Tanpa adanya artikel, apakah anda bisa bayangkan apa yang anda pasang di blog anda? Cuma gambar? Atau rekaman video saja? Anda tetap memerlukan barisan kalimat untuk berkomunikasi dengan pengunjung anda. Anda perlu memikat pengunjung dengan kata-kata yang membius.
Tak bisa anda sangkal, artikel mempunyai arti penting untuk blog anda. Diantaranya:
Artikel bisa membawa antrian pembaca dan memberikan backlink untuk blog anda. Semakin bagus artikel yang anda tulis, semakin banyak orang yang ingin membacanya. Dalam sebuah blog, anda bebas mengeluarkan segala pemikiran dan uneg-uneg anda. Ide-ide segar dan kreatif pun biasanya muncul dari sebuah blog. Maka, hanya artikel yang bisa membuat ide-ide dan pemikiran anda keluar dan dibaca publik. Meski anda punya audio visual, anda tetap memerlukan untaian kalimat untuk mengeluarkan isi kepala anda.
Artikel yang anda posting tidak akan pernah hangus. Pembaca akan selalu memilih topik mana yang paling mereka sukai. Jadi, meski anda sudah menulis topik tersebut bertahun-tahun lalu, pembaca masih bisa membacanya. Pengunjung anda akan mudah menemukan pemikiran anda di arsip blog. Dan, kekuatan ini yang bisa melipatgandakan pengunjung tanpa peduli waktu. Kadang, tanpa anda sangka, komentar posting artikel lama justru jauh lebih banyak dari pada artikel terbaru.
Artikel sangat memudahkan anda dalam SEO (search engine optimization). Elemen yang diperiksa saat spider search engine datang ke blog anda adalah teks, bukan gambar atau grafik. Dengan menulis artikel, pasti akan membantu aspek SEO blog anda.
Anda bisa mendaftarkan setiap artikel yang anda posting di kategori-kategori yang berbeda. Dan, anda pun bisa menghubungkan satu artikel dengan artikel yang lain, termasuk ke dalam content terbaik anda. Jadi, setiap hari pengunjung mudah mengakses postingan anda.
Artikel tidak memiliki tanggal kadaluwarsa. Meski anda memposting artikel hari ini, dalam waktu satu tahun ke depan pun, artikel anda tetap relevan dan populer. Maka penting untuk membuat artikel yang tidak mudah lekang “dimakan” waktu.
Artikel adalah kunci ajaib yang mampu membuka keran traffic anda. Selama anda bisa menciptakan pondasi artikel yang bagus, anda bisa menarik traffic sesuka anda.
Membuat Blog yang Memiliki Kharisma
Bagaimana Cara Membangun Blog yang Sukses & Berkarisma Sehingga Dibanjiri Pengunjung? Apa yang membuat sebuah blog memiliki pengaruh? Banyak yang berpendapat kalau pengaruhnya berhubungan dengan tingginya traffic dan kuatnya loyalitas pembaca blog. Hal itu tak sepenuhnya salah. Namun sebetulnya traffic dan loyalitas pengunjung hanyalah buah dari kuatnya kharisma blog anda. Begitu blog anda memancarkan kharisma, mampu menarik perhatian pengunjung dan mempertahankan perhatian itu, anda bisa mempengaruhi para pengunjung blog anda.
Bagaimana membuat blog jadi berkharisma? Itu pertanyaan anda berikutnya kan?
Kuncinya ada pada postingan anda. Posting artikel anda harus mampu menembus sampai level emosional pengunjung. Mampu menghipnotis mereka. Mampu mengikat mereka secara emosional. Artikel anda disampaikan seperti yang mereka inginkan. Tak peduli mengenai tema yang anda sampaikan. Yang penting bagaimana mengemasnya. Bagaimana artikel anda disajikan seperti yang memang mereka mau. Karena itu anda tak lagi bisa bersikap egois terhadap isi posting anda. Tapi posting yang anda tulis memang yang benar-benar diinginkan pembaca anda.
Gaya posting seperti apa yang diinginkan pengunjung? Kebanyakan saya yakin akan menjawab seperti sifat di bawah ini.
1. Sederhana
Semua orang suka yang mudah dan sederhana. Kalau bisa dipahami dengan satu kata, tak perlu sampai beberapa paragraf. Maka penting anda pastikan setiap postingan anda disajikan sederhana. Supaya mereka bisa langsung menangkap maksudnya.
Sekalipun yang anda sampaikan berat temanya. Namun kalau anda bisa menyampaikannya dengan sederhana, pengunjung pasti akan sangat berterimakasih pada anda. Yakinlah dan cari selalu cara paling simpel untuk menyampaikan ide-ide anda pada pengunjung.
Kesederhanaan bisa membuat pengunjung lebih dekat dengan anda. Kesannya, anda blogger pintar tapi bisa menjelaskan dengan cara yang mereka inginkan. Kalau sudah begitu, mereka bisa ketagihan datang berulang-ulang ke blog anda. Dan tak melewatkan setiap posting yang anda buat.
2. Kejutan
Semua orang saya yakin akan merasa senang dengan kejutan. Kejutan yang menyenangkan akan membuat mereka merasa postingan yang anda sajikan selalu segar. Informasi yang anda sampaikan tak basi.
Bagaimana membuat kejutan? Gunakan cara yang berbeda. Anda bisa ambil cara pandang baru atau pendekatan baru dalam postingan anda. Atau bisa juga dengan menggabungkan dua pendekatan menjadi satu. Intinya, tampil beda!
3. Konkrit
Posting yang anda sampaikan betul-betul konkrit. Bisa dipraktekkan langsung oleh pengunjung blog anda. Artinya anda tak mengira-ngira yang anda sampaikan. Yang anda sampaikan betul-betul nyata.
Menuliskan posting yang konkret bisa memicu mereka untuk cepat ACTION. Mereka akan mencoba yang anda sampaikan. Karena itu penting sebelum anda menuliskannya, anda perlu mencobanya terlebih dulu. Agar para pengunjung anda tak tersesat dengan isi posting anda.
Coba bayangkan saja kalau anda tak mencobanya terlebih dahulu dan ternyata yang anda sampaikan keliru. Kredibilitas anda menjadi berkurang dan bahkan mereka akan beranggapan isi posting anda tak valid. Setelah itu sangat mungkin mereka enggan datang ke blog anda.
4. Kredibilitas
Blog sukses spektakuler pastilah memiliki kredibilitas. Bahwa blog anda layak dipercayai. Bahwa blog anda memang menghadirkan informasi yang layak diikuti. Untuk mendapat kredibilitas memang tak gampang. Jauh lebih mudah untuk menghancurkannya. Membangun kredibilitas harus dibangun sedikit demi sedikit dan butuh proses. Sedang untuk menghancurkannya sangat mudah. Anda tinggal melakukan tindakan yang tak terpuji maka dalam detik itu juga kredibilitas blog anda akan hancur. Blog anda tak lagi dipercayai.
Karena itu jaga baik-baik kredibilitas blog anda. Kepercayaan yang telah diserahkan pengunjung pada blog anda adalah aset tak ternilai yang harus anda jaga. Bangun kepercayaan pengunjung lewat posting anda dan lewat cara anda berinteraksi dengan mereka. Bangun komunikasi yang intensif. Berikan ilmu yang anda tahu pada mereka dan bantu mereka memecahkan persoalan yang tengah dihadapi.
-----------------------
Nah sekian dulu pembahasan Cara Membangun Blog yang Sukses & Berkarisma Sehingga Dibanjiri Pengunjung. Semoga bisa menjadi jawaban bagi pertanyaan Bagaimana membuat blog yang menarik dan keren? Bagaimana membuat blog yang bisa menghasilkan uang? Bagaimana membuat blog yang baik dan benar? Bagaimana supaya blog dibanjiri pengunjung? Karena Saya yakin itu pertanyaan para blogger.
Baca juga artikel2 tentang rahasia blogging ya? Sebab membahas ini pasti panjang kali lebar. Ada dari banyak sisi yang bisa dibahas.
Demikian Cara Membangun Blog yang Sukses & Berkarisma Sehingga Dibanjiri Pengunjung semoga menambah inspirasi khususnya bagi para blogger. Jangan lupa share Cara Membangun Blog yang Sukses & Berkarisma Sehingga Dibanjiri Pengunjung ini ke teman anda ya?
Gambar dari google
Nah sebelum membahasnya pastikan anda tahu modal dasar blog yang sukses. Apa itu? Makanya baca ya gaes?
MODAL DASAR BLOG SUKSES
Sebagai blogger, saya yakin anda memimpikan blog anda kebanjiran traffic. Benar kan? Tapi, sebelum anda berani bermimpi mendapat traffic melimpah, apakah anda yakin content blog anda sudah mampu menarik pengunjung?
Kalau anda sendiri belum yakin content anda bisa “memperdaya” pengunjung, sebaiknya jangan banyak berharap dulu. Karena, sudah pasti tidak ada pengunjung yang mau mampir ke blog anda. Sederhananya begini, misal si Budi kemarin mengunjungi blog anda, dan ternyata ia tidak puas dengan content yang anda berikan. Apa yang akan Budi lakukan? Apakah ia akan mengunjungi blog anda lagi? Saya yakin 100% Budi kapok mengunjungi blog anda.
Ingat, pengunjung suka mendatangi sebuah blog hanya jika mereka mendapatkan “sesuatu” yang berharga. Nah, jika blog anda tidak memberikan yang pengunjung inginkan, mereka pasti langsung angkat kaki dan melupakan blog anda. Maka, yakinkan dulu apakah content anda sudah luar biasa.
Sama halnya dengan pengunjung restoran. Misal, hari minggu kemarin anda berlibur ke puncak. Di tengah perjalanan anda mampir di restoran A. Saat perut anda lapar, anda pasti membayangkan masakan yang nanti akan dihidangkan pasti lezat dan nikmat. Tapi, kenyataannya sebaliknya. Apa yang anda rasakan tidak seenak yang anda bayangkan. Justru tidak memuaskan selera lidah anda sama sekali. Nah, apa yang anda pikirkan?
Apakah jika lain kali anda pergi ke puncak, anda mau mampir ke restoran itu lagi? Saya jamin anda akan mengunjungi restoran yang lain saja. Sama seperti pengunjung internet. Mereka suka content yang praktis, cepat, berguna, dan tidak bertele-tele. Nah, tidak ada pengunjung yang mau buang waktu membaca content yang tidak penting. Content yang bagus adalah lagu wajib yang tidak bisa anda lepas dari blog anda. Jika anda ingin menghisap jutaan pembaca, anda harus membuat blog dengan content menarik yang berdaya pikat tinggi. Nah, bagaimana caranya?
Tenang, jangan terburu-buru... Sebelum anda mendapat traffic yang menggunung, anda perlu menerapkan rumus dasar Rahasia Blogging. Rumus ini yang akan membuat pengunjung biasa menjadi pengunjung setia. Sebaiknya anda penasaran. Karena anda tidak akan menjumpai rahasia ini di manapun kecuali di modul ini.
Rumus Strategic Blogging
Untuk membangun sebuah gedung, tentu kita perlu membuat pondasi terlebih dahulu. Jangankan gedung, rumah gubuk pun kita perlu pondasi. Nah, sama halnya dengan bangunan blog anda. Untuk menyangga limpahan pengunjung anda perlu formula agar blog anda mampu berdiri kokoh. Dan, anda cuma perlu menguasai jurus berikut ini...
Strategic Blogging = Magnetic Content + Marketing Strategy
Blogging sukses memerlukan dua tiang penyangga. Pertama, content yang menarik bahkan menghipnotis. Kedua, strategi pemasaran content. Keduanya harus anda kembangkan bersama-sama. Jika pincang salah satunya, maka niatan anda memiliki blog sukses akan gagal total.
Anggap saja content adalah barang dagangan anda. Nah, setelah memiliki barang dagangan tentu anda harus memasarkannya. Strategi pemasaran yang baik bisa mendatangkan pengunjung sebanyak yang anda mau.
Tidak bisa tidak, pemasaran menjadi ujung tombak semua bisnis. Termasuk bisnis blogging. Setelah anda berhasil menggiring mereka, anda harus mencari cara paling ampuh untuk memoles content anda agar pengunjung yang datang tidak kecewa. Sebab, setelah anda gencar memasarkan blog, saya yakin orang-orang menyimpan rasa penasaran dan segera ingin tahu seperti apa rupa blog anda. Anda harus membayar rasa penasaran mereka dengan content yang bagus.
Langkah praktisnya begini saja, setelah anda memilih topik blog, anda harus segera membuat artikel yang memikat dan perbanyak jaringan komunikasi (pemasaran).
Sebelum saya lanjutkan, mungkin anda bertanya... “Apakah artikel yang memikat adalah artikel yang membuat orang langsung beli produk kita?”
Saya jawab... bukan itu. Artikel memikat adalah artikel menarik yang membuat pembaca tersadar akan kharisma dan kredibilitas anda sebagai penulis/blogger/pebisnis. Yang membuat mereka percaya, apapun yang anda tulis layak untuk mereka ikuti. Bahkan seringkali anda tidak menyinggung sama sekali produk anda di setiap artikel yang anda tulis. Dan jika saatnya tiba anda bicara soal produk, mereka secara antusias akan membeli apapun yang anda tawarkan.
Dimanapun, yang namanya blog bagus pasti memiliki artikel yang juga bagus. Content adalah salah satu alasan kenapa orang-orang mau mengunjungi blog anda. Dan, anda memerlukan jaringan komunikasi untuk membawa orang-orang membaca konten anda. Percuma anda punya blog bagus tapi tidak ada pengunjung tahu. Sia-sia! Maka inilah pentingnya proses marketing dalam blogging. Kita harus memasarkan blog dan menyiarkannya ke seluruh penjuru web.
Semakin anda memperbanyak jaringan online, blog anda akan semakin populer. Semakin anda pintar berkomunikasi, semakin anda kebanjiran pengunjung. Ibarat anda memiliki supermarket. Sebelum grand opening anda pasti sudah memikirkan bagaimana caranya agar supermarket ini diketahui banyak orang. Bagaimana caranya memberi tahu seluruh dunia bahwa anda punya supermarket yang lengkap dan tempat yang nyaman untuk berbelanja sekeluarga. Nah, anda perlu mempermudah akses semua orang untuk mengunjungi anda.
Sayangnya, seringkali para blogger tidak bisa menerapkan strategi marketing yang ampuh untuk blog mereka. Kalaupun content yang dibuat sudah luar biasa bagus, blogger biasanya lemah dalam hal marketing. Ini tidak bisa anda sangkal, blogger itu umumnya bukan marketer handal. Nah, jika anda hanya mengandalkan content yang bagus, anda tidak akan bisa sukses. Mau tidak mau, anda bukan cuma jadi penulis yang berkualitas tapi juga harus merangkap sebagai marketer yang handal.
Itulah kenapa saya menempatkan content dan pemasaran sebagai satu rumusan yang tidak bisa dipisahkan. Dua pondasi ini yang menjadi konsep blogging sukses anda.
Strategic Blogging = Magnetic Content + Marketing Strategy
Lalu, bagaimana anda menerapkan konsep ini dalam blog anda? Apakah anda sudah mendapatkan gambaran yang jelas untuk membangun blog sukses dengan dua konsep sederhana ini? Saya yakin anda masih bingung dan bertanya-tanya, “Lalu apa yang harus saya lakukan sekarang?”
Sebelum anda melangkah lebih jauh, saya ingin anda pahami dulu pondasi content blog anda. Maksud saya agar content yang ada di blog anda setidaknya bisa menarik pengunjung baru setiap hari. Jadi, setiap saat selalu ada hal baru dan menantang yang anda sajikan untuk pengunjung. Dengan begitu, pengunjung setia anda tidak bosan dengan materi yang anda ulas.
Content adalah Pondasi Utama Blog yang Sukses
Bagaimana membuat blog yang menarik dan keren? Bagaimana membuat blog yang bisa menghasilkan uang? Bagaimana membuat blog yang baik dan benar? Bagaimana supaya blog dibanjiri pengunjung? Saya yakin itu pertanyaan para blogger. Jawabannya adalah konten.
Pondasi berarti dasar, landasan yang anda gunakan untuk menaruh bangunan blog anda. Tanpa adanya pondasi, anda tidak akan bisa memiliki sebuah blog. Nah, pondasi ini biasanya berupa content, dan content itu berupa artikel. Tanpa adanya artikel, apakah anda bisa bayangkan apa yang anda pasang di blog anda? Cuma gambar? Atau rekaman video saja? Anda tetap memerlukan barisan kalimat untuk berkomunikasi dengan pengunjung anda. Anda perlu memikat pengunjung dengan kata-kata yang membius.
Tak bisa anda sangkal, artikel mempunyai arti penting untuk blog anda. Diantaranya:
Artikel bisa membawa antrian pembaca dan memberikan backlink untuk blog anda. Semakin bagus artikel yang anda tulis, semakin banyak orang yang ingin membacanya. Dalam sebuah blog, anda bebas mengeluarkan segala pemikiran dan uneg-uneg anda. Ide-ide segar dan kreatif pun biasanya muncul dari sebuah blog. Maka, hanya artikel yang bisa membuat ide-ide dan pemikiran anda keluar dan dibaca publik. Meski anda punya audio visual, anda tetap memerlukan untaian kalimat untuk mengeluarkan isi kepala anda.
Artikel yang anda posting tidak akan pernah hangus. Pembaca akan selalu memilih topik mana yang paling mereka sukai. Jadi, meski anda sudah menulis topik tersebut bertahun-tahun lalu, pembaca masih bisa membacanya. Pengunjung anda akan mudah menemukan pemikiran anda di arsip blog. Dan, kekuatan ini yang bisa melipatgandakan pengunjung tanpa peduli waktu. Kadang, tanpa anda sangka, komentar posting artikel lama justru jauh lebih banyak dari pada artikel terbaru.
Artikel sangat memudahkan anda dalam SEO (search engine optimization). Elemen yang diperiksa saat spider search engine datang ke blog anda adalah teks, bukan gambar atau grafik. Dengan menulis artikel, pasti akan membantu aspek SEO blog anda.
Anda bisa mendaftarkan setiap artikel yang anda posting di kategori-kategori yang berbeda. Dan, anda pun bisa menghubungkan satu artikel dengan artikel yang lain, termasuk ke dalam content terbaik anda. Jadi, setiap hari pengunjung mudah mengakses postingan anda.
Artikel tidak memiliki tanggal kadaluwarsa. Meski anda memposting artikel hari ini, dalam waktu satu tahun ke depan pun, artikel anda tetap relevan dan populer. Maka penting untuk membuat artikel yang tidak mudah lekang “dimakan” waktu.
Artikel adalah kunci ajaib yang mampu membuka keran traffic anda. Selama anda bisa menciptakan pondasi artikel yang bagus, anda bisa menarik traffic sesuka anda.
Membuat Blog yang Memiliki Kharisma
Bagaimana Cara Membangun Blog yang Sukses & Berkarisma Sehingga Dibanjiri Pengunjung? Apa yang membuat sebuah blog memiliki pengaruh? Banyak yang berpendapat kalau pengaruhnya berhubungan dengan tingginya traffic dan kuatnya loyalitas pembaca blog. Hal itu tak sepenuhnya salah. Namun sebetulnya traffic dan loyalitas pengunjung hanyalah buah dari kuatnya kharisma blog anda. Begitu blog anda memancarkan kharisma, mampu menarik perhatian pengunjung dan mempertahankan perhatian itu, anda bisa mempengaruhi para pengunjung blog anda.
Bagaimana membuat blog jadi berkharisma? Itu pertanyaan anda berikutnya kan?
Kuncinya ada pada postingan anda. Posting artikel anda harus mampu menembus sampai level emosional pengunjung. Mampu menghipnotis mereka. Mampu mengikat mereka secara emosional. Artikel anda disampaikan seperti yang mereka inginkan. Tak peduli mengenai tema yang anda sampaikan. Yang penting bagaimana mengemasnya. Bagaimana artikel anda disajikan seperti yang memang mereka mau. Karena itu anda tak lagi bisa bersikap egois terhadap isi posting anda. Tapi posting yang anda tulis memang yang benar-benar diinginkan pembaca anda.
Gaya posting seperti apa yang diinginkan pengunjung? Kebanyakan saya yakin akan menjawab seperti sifat di bawah ini.
1. Sederhana
Semua orang suka yang mudah dan sederhana. Kalau bisa dipahami dengan satu kata, tak perlu sampai beberapa paragraf. Maka penting anda pastikan setiap postingan anda disajikan sederhana. Supaya mereka bisa langsung menangkap maksudnya.
Sekalipun yang anda sampaikan berat temanya. Namun kalau anda bisa menyampaikannya dengan sederhana, pengunjung pasti akan sangat berterimakasih pada anda. Yakinlah dan cari selalu cara paling simpel untuk menyampaikan ide-ide anda pada pengunjung.
Kesederhanaan bisa membuat pengunjung lebih dekat dengan anda. Kesannya, anda blogger pintar tapi bisa menjelaskan dengan cara yang mereka inginkan. Kalau sudah begitu, mereka bisa ketagihan datang berulang-ulang ke blog anda. Dan tak melewatkan setiap posting yang anda buat.
2. Kejutan
Semua orang saya yakin akan merasa senang dengan kejutan. Kejutan yang menyenangkan akan membuat mereka merasa postingan yang anda sajikan selalu segar. Informasi yang anda sampaikan tak basi.
Bagaimana membuat kejutan? Gunakan cara yang berbeda. Anda bisa ambil cara pandang baru atau pendekatan baru dalam postingan anda. Atau bisa juga dengan menggabungkan dua pendekatan menjadi satu. Intinya, tampil beda!
3. Konkrit
Posting yang anda sampaikan betul-betul konkrit. Bisa dipraktekkan langsung oleh pengunjung blog anda. Artinya anda tak mengira-ngira yang anda sampaikan. Yang anda sampaikan betul-betul nyata.
Menuliskan posting yang konkret bisa memicu mereka untuk cepat ACTION. Mereka akan mencoba yang anda sampaikan. Karena itu penting sebelum anda menuliskannya, anda perlu mencobanya terlebih dulu. Agar para pengunjung anda tak tersesat dengan isi posting anda.
Coba bayangkan saja kalau anda tak mencobanya terlebih dahulu dan ternyata yang anda sampaikan keliru. Kredibilitas anda menjadi berkurang dan bahkan mereka akan beranggapan isi posting anda tak valid. Setelah itu sangat mungkin mereka enggan datang ke blog anda.
4. Kredibilitas
Blog sukses spektakuler pastilah memiliki kredibilitas. Bahwa blog anda layak dipercayai. Bahwa blog anda memang menghadirkan informasi yang layak diikuti. Untuk mendapat kredibilitas memang tak gampang. Jauh lebih mudah untuk menghancurkannya. Membangun kredibilitas harus dibangun sedikit demi sedikit dan butuh proses. Sedang untuk menghancurkannya sangat mudah. Anda tinggal melakukan tindakan yang tak terpuji maka dalam detik itu juga kredibilitas blog anda akan hancur. Blog anda tak lagi dipercayai.
Karena itu jaga baik-baik kredibilitas blog anda. Kepercayaan yang telah diserahkan pengunjung pada blog anda adalah aset tak ternilai yang harus anda jaga. Bangun kepercayaan pengunjung lewat posting anda dan lewat cara anda berinteraksi dengan mereka. Bangun komunikasi yang intensif. Berikan ilmu yang anda tahu pada mereka dan bantu mereka memecahkan persoalan yang tengah dihadapi.
-----------------------
Nah sekian dulu pembahasan Cara Membangun Blog yang Sukses & Berkarisma Sehingga Dibanjiri Pengunjung. Semoga bisa menjadi jawaban bagi pertanyaan Bagaimana membuat blog yang menarik dan keren? Bagaimana membuat blog yang bisa menghasilkan uang? Bagaimana membuat blog yang baik dan benar? Bagaimana supaya blog dibanjiri pengunjung? Karena Saya yakin itu pertanyaan para blogger.
Baca juga artikel2 tentang rahasia blogging ya? Sebab membahas ini pasti panjang kali lebar. Ada dari banyak sisi yang bisa dibahas.
Demikian Cara Membangun Blog yang Sukses & Berkarisma Sehingga Dibanjiri Pengunjung semoga menambah inspirasi khususnya bagi para blogger. Jangan lupa share Cara Membangun Blog yang Sukses & Berkarisma Sehingga Dibanjiri Pengunjung ini ke teman anda ya?
Sukses untuk anda
Stop..!!. Bisnis Reseller Tanpa Modal, Produk Organik Alami Back to Nature, Potensi Jutaan Seminggu Pendaftaran Gratis Mau? SELENGKAPNYA KLIK DISINI
Cara Membangun Blog yang Sukses & Berkarisma Sehingga Dibanjiri Pengunjung
Reviewed by Adhin Busro
on
22.45
Rating:
Post a Comment