Blog dan Web Tempat Belajar Google Adsense untuk Pemula

Sudah sering mendengar seseorang bisa dapat duit jutaan dari adsense? Harusnya pernah dong. Ada yang dapat 3 jutaan seperti saya, ada yang 10 jutaan sebulan. bahkan ada yang 50 jutaan sebulan. Blog maxmanroe https://www.maxmanroe.com/ konon bisa dapat 50 juta sebulan dari adsense.


bahkan ada yang bisa dapat ratusan juta sebulan atau malah milyaran sebulan misalnya blog tech crunch. Silahkan googling saja. Banyak banget. Nah makanya saya buat artikel ini dengan judul Blog dan Web Tempat Belajar Google Adsense untuk Pemula.

Siapa tahu saya dan anda sebagai pemula adsense bisa belajar disitu. Mudah2an kedepan bisa menjadi mastah google adsense indonesia. Aamiin


Blog dan Web Tempat Belajar Google Adsense untuk Pemula

Berikut Blog dan Web Tempat Belajar Google Adsense untuk Pemula. Sebelum membahasnya kita bahas dulu dari awal apa itu sih google adsense?


Adsense? Apa itu Adsense?

Adsense adalah program bisnis dari google di internet yang membayar setiap membernya untuk memasang iklan pada web / blog mereka. Setiap ada pengunjung yang melakukan klik pada iklan tersebut maka pemajang iklan akan mendapat dollar dari google.

Tidak sulit. Yg perlu Anda, sebagai pemilik situs, lakukan adalah menunggu (dan berdoa) agar ada pengunjung yg meng-klik iklan2 tersebut. Ya, cukup dengan meng-klik saja, otomatis Anda, sebagai publisher AdSense, akan mendapatkan sejumlah uang yg nilai bagiannya diperhitungkan dari  besarnya bid yg telah ditentukan oleh si pemasang iklan (advertisers).

Kenapa google bisa membayar?

Logikanya mudah saja, setiap ada yang mengklik iklan yang dipasang maka google akan mendapat bayaran dari pemasang iklan. Dari situlah google mendapat uang untuk membayar Anda.

Bagaimana cara saya dibayar?

Dikirimkan via cek, transfer bank dan juga western union ke berbagai negara termasuk Indonesia. Kalau saya memilih bank transfer meski verifikasinya agak rumit. Sebab sekali lolos verfifikasi selanjutnya setiap bulan masuk tuh transferan. Enak khan?

Berapa Anda akan dibayar ?

Setiap iklan memiliki rate yang berbeda-beda dalam pembayaran. Sayangnya sampai saat ini google belum memberikan kejelasan tentang hal ini.

Yang jelas jumlah Anda dibayar sebanding dengan jumlah klik yang terjadi pada iklan yang Anda pasang. Makin banyak klik terjadi maka makin besar uang yang Anda dapat.

Saya tertarik, ingin join!!

Sebelum join pastikan belajar dulu dari Blog dan Web Tempat Belajar Google Adsense untuk Pemula. Setelah itu coba buka2 bantuan adsense.

Kalau Anda tertarik mari bersama-sama mencari dollar di internet Silakan gabung menjadi publisher adsense di www.google.com/adsense atau www.adsense.google.com. Silahkan pelajari disitu.

Selamat mumet dah. Saya dulu juga mumet kok. Tapi kurang dari setahun sudah bisa dapat uang jajan 3.5 jutaan sebulan dan rutin tin  tin.

Tips Trik Sukses Dalam PPC Adsense


Sekarang mungkin anda bertanya, "bagaimana banyak uang dari program ini?" Jawabannya mudah,

usahakan supaya banyak pengunjung ke situs Anda. Makin banyak pengunjung maka makin besar kesempatan iklan yang Anda pasang di-klik.Tingkatkan traffik ke situs Anda! Antara lain caranya dengan menerapkan SEO (search engine optimization) untuk situs Anda.

Selain itu, taruh iklan di tempat yang mudah terlihat oleh pengunjung. Sehingga dengan begitu kesempatan iklan Anda di-klik akan semakin besar.

Tempat belajar adsense ?

Cara termudah adalah googling. Sebab semua bisa dipelajari meski autodidak. Silahkan googling dengan kata kunci tertentu, misalnya "tips bermain adsense, bukti penghasilan google adsense, kisah sukses bisnis adsense dan lain sebagainya.

Atau kunjungi blog sederhana ini https://penghasilangoogleadsense.blogspot.com/

Silakan berkunjung ke situs pembelajaran e-business ternama di Indonesia, http://www.cosaaranda.com/. Di sana Anda dapat menemukan banyak sekali materi bisnis online, terutama mengenai Adsense.

Forum Tempat Belajar Google Adsense untuk Pemula bisa anda baca2 dulu artikelnya disini http://juragancipir.com/5-situs-forum-paling-cocok-untuk-belajar-adsense/

Blog dan Web Tempat Belajar Google Adsense untuk Pemula langsung dari tim google adsense bisa anda baca2 disini https://support.google.com/adsense/?hl=id#topic=3373519

Nah demikian Blog dan Web Tempat Belajar Google Adsense untuk Pemula. Kunci sukses bisnis atau menjadi publisher adsense menurut saya adalah tekun. Super tekun,. Sebab kita ngumpulin receh2 sampai jutaan.

Nggak tekun maka tekor. Rugi waktu rugi tenaga.

Sekian




Stop..!!. Bisnis Reseller Tanpa Modal, Produk Organik Alami Back to Nature, Potensi Jutaan Seminggu Pendaftaran Gratis Mau? SELENGKAPNYA KLIK DISINI

Blog dan Web Tempat Belajar Google Adsense untuk Pemula Blog dan Web Tempat Belajar Google Adsense untuk Pemula Reviewed by Adhin Busro on 16.49 Rating: 5

Tidak ada komentar

Post AD